Sejatinya Memang Sendiri

semakin lama kamu menetap di dunia ini,
dengan waktunya yang terus berputar tanpa bisa beristirahat,
semakin kamu menyadari bahwa kamu sejatinya memang sendiri

kamu menyukai seorang teman,kakak, guru atau bahkan seseorang yang baru saja kamu temui
bisa saja mereka lupa akan hari dimana kalian seperti sudah sangat mengenal,
dari situ kamu akan menyadari bahwa sejatinya kamu sendirian.

prasangka kamu tentang manusia yang mempercayaimu, kemampuanmu,sikapmu, bisa saja bukan murni karenamu, bisa saja bukan kamu yang terlintas dipikirannya pada suatu waktu. dari situ kamu akan menyadari bahwa sejatinya kamu sendirian.

saat kamu dilahirkan, tidak. maksudku saat kamu dalam kandungan.
kamu sendiri
dari situ sudah jelas bahwa sejatinya kamu sendirian.

tulisan ini ditulis pada 20 April 2018

Komentar

Postingan populer dari blog ini

20 tahun. 'note to my self'

2020 Its Been a Pleasure, But Its Time to Say Goodbye

Ngomongin Jodoh